kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.965.000   0   0,00%
  • USD/IDR 16.830   0,00   0,00%
  • IDX 6.438   38,22   0,60%
  • KOMPAS100 926   8,20   0,89%
  • LQ45 723   5,45   0,76%
  • ISSI 205   2,17   1,07%
  • IDX30 376   1,61   0,43%
  • IDXHIDIV20 454   0,42   0,09%
  • IDX80 105   1,01   0,98%
  • IDXV30 111   0,45   0,40%
  • IDXQ30 123   0,28   0,22%

Akibat Covid-19, laba Bank Permata tergerus hingga 99%


Jumat, 08 Mei 2020 / 20:08 WIB
Akibat Covid-19, laba Bank Permata tergerus hingga 99%
ILUSTRASI. Petugas menghitung uang di kantor layanan bank Permata Jakarta, Senin (6/3). Akibat Covid-19, laba Bank Permata tergerus hingga 99%. KONTAN/Cheppy A. Muchlis/06/03/2017


Reporter: Anggar Septiadi | Editor: Tendi Mahadi

Adapun kualitas kredit juga membaik, non peforming loan (NPL) gross perseroan menurun dari 3,8% pada kuartal I-2019 menjadi 3,1% pada kuartal I-2020.

“Pada kuartal pertama, kami terus menerapkan prinsip kehati-hatian dalam kerangka manajemen risiko yang kuat untuk mendukung kebijakan-kebijakan Pemerintah dalam menjaga stabilitas ekonomi Indonesia,” kata Direktur Utama Bank Permata Ridha DM Wirakusumah.

Baca Juga: Gara-gara corona, multifinance bakal review rencana penerbitan surat utang

Sedangkan likuiditas perseroan juga tercatat masih kokoh dengan rasio LDR sebesar 79,9%. Hal tersebut terutama ditopang dari pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK) 11,4%, (yoy) dan pertumbuhan current account and saving account alias dana murah (CASA) sebesar 25,8% (yoy). Permodalan perseroan juga kokoh dengan capital adequacy ratio (CAR) 19,6%.

“Kemampuan kami dalam mencetak pertumbuhan kredit, dana pihak ketiga terutama dana murah dan pendapatan operasional di tengah kondisi perekonomian yang sulit ini menunjukkan bahwa kami terus memainkan peranan penting dalam mendukung nasabah kami untuk mengelola operasional bisnis serta kebutuhan likuiditasnya dengan baik,” sambung Ridha.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU

[X]
×