BCA siapkan Rp 5 triliun untuk buyback saham. Ini alasannya dan bagaimana investor BBCA bisa meraup keuntungan optimal.
Saham BBCA ditutup melemah 6,33% ke Rp 7.025 per saham. Jika ditarik lebih jauh lagi, saham BBCA sudah terkoreksi 12,46% secara year to date.