BBRI menanggung beban pencadangan capai Rp 37,8 triliun, naik 6,52% secara tahunan. BBTN mencatatkan beban pencadangan naik 139,4% secara tahunan
Perbankan mulai mempertimbangkan untuk mengurangi kepemilikan pada instrumen Sekuritisasi Rupiah Bank Indonesia (SRBI).